Informasi Kegiatan
Home » Pos » Informasi » 16 HAKTP (Pendidikan Publik)

16 HAKTP (Pendidikan Publik)

Teater Awal IAIN Syekh Nurjati Cirebon menggelar kegiatan untuk memperingati #16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan dengan tema “#16 HAKTP  (Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan)” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Kegiatan diikuti 70 peserta yang terdiri dari mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon, masyarakat Cirebon dan tamu undangan. Kegiatan tersebut dibuka oleh Dr. H. Farihin, M.Pd (Warek III), sebagai narasumber Hj. Selly Andriany Gantina. Tujuan diadakan kegiatan tersebut adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang bahaya kekerasan terhadap perempuan dan anak, mengajak untuk terlibat aktif sesuai kapasitasnya dalam upaya penghapusan segala bentuk kekerasan terhadap perempuan dan membangun kerjasama yang lebih solid untuk upaya penghapusan kekerasan terhadap perempuan ditingkat lokal maupun nasional. Sebagai penanggung jawab kegiatan Dwi Apriliani (Teater Awal IAIN Syekh Nurjati Cirebon). Senin (10/12).

Hj. Selly Andriany Gantina sebagai narasumber (pemateri) hadir pada kegiatan untuk memperingati #16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan dengan tema “#16 HAKTP  (Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan)” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

Dr. H. Farihin, M.Pd (Warek III) menyampaikan sambutannya sekaligus membuka kegiatan untuk memperingati #16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan dengan tema “#16 HAKTP  (Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan)” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

Berita Populer

01

Pengumuman Pengajuan Usulan Keringanan Uang Kuliah Tunggal (UKT) Tahun Akademik 2025/2026

02

Pengumuman Pelaksanaan Herregistrasi Semester Genap Tahun Akademik 2025/2026

03

UPZ Syarifah Mudaim Buka Program Beasiswa & Subsidi UKT 2026 Semester Genap

04

UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Lantik 11 Dosen Baru, Rektor Tekankan Integritas dan Profesionalitas

05

Pengumuman Penerima Keringanan UKT

Download PPID UINSSC Mobile App

Kalender

January 2026
M T W T F S S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  

Archives

Pos Terbaru