Bersinergi untuk Mewujudkan Generasi Sadar Pajak dan Investasi Berkualitas di IAIN Cirebon

IAIN Cirebon- Di tengah semangat untuk membangun kepengurusan yang berintegritas dan mengutamakan pelayanan prima, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) IAIN Cirebon, Dr. H Didi Sukardi, M.H., melantik anggota Tax Center dan GISBEI (Gerakan Investasi Saham dan Bursa Efek Indonesia) untuk periode 2024. Menurut Dr. Didi, keberadaan Tax Center dan GISBEI bukan hanya sebagai … Baca Selengkapnya

FEBI IAIN Cirebon Gelar Workshop Kajian Isu-isu Riset Ekonomi dan Keuangan Syariah: Melangkah Menuju Era Society 5.0

IAIN Cirebon – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) IAIN Syekh Nurjati Cirebon menggelar Workshop Kajian Isu-isu Riset Ekonomi dan Keuangan Syariah pada Selasa, 27 Februari 2024. Acara yang dihadiri oleh 200 mahasiswa dan beberapa dosen ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan, kemampuan, dan motivasi mahasiswa dalam menemukan isu-isu riset ekonomi dan keuangan syariah terkini. Dekan … Baca Selengkapnya

Seminar Perlindungan Anak dan Remaja Terhadap Kekerasan Seksual dalam Keluarga, Sekolah dan Lingkungan (Seminar PGSA IAIN Syekh Nurjati Cirebon)

Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon menyelenggarakan kegiatan Seminar Perlindungan Anak dan Remaja terhadap Kekerasan Seksual dalam Keluarga, Sekolah dan Lingkungan. Kegiatan tersebut dilaksanakan di lantai 3 gedung rektorat dan diikuti sekitar 150 peserta yang terdiri dari mahasiswa dan tamu undangan yang berasal dari Guru SMA/MA dan … Baca Selengkapnya

“SMAN 1 Juntinyuat Indramayu Exploring Higher Education: Insightful Visit to IAIN Syekh Nurjati Cirebon”

IAIN Cirebon –  Selasa, 27 Februari 2024, SMAN 1 Juntinyuat Indramayu melibatkan siswa-siswi mereka dalam kunjungan ke IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Acara ini dihelat di ruang rapat lantai III Lembaga Pengembangan dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPM) IAIN Syekh Nurjati Cirebon, menjadi momen berharga di mana para siswa mendapatkan wawasan mendalam tentang perguruan tinggi dalam hal … Baca Selengkapnya

“IAIN Syekh Nurjati Cirebon Ekspansi Internasional: Seleksi Mahasiswa Berprestasi di Malaysia dan Thailand”

IAIN Cirebon (Thailand). IAIN Syekh Nurjati Cirebon melalui Fakultas Ushuludin dan Adab (FUA) menggelar seleksi mahasiswa baru luar negeri jalur prestasi tahun ajaran 2024/2025 di Malaysia dan Thailand. Seleksi tersebut dilakukan melalui Jaringan Pondok Pesantren An-Nuruddiny Pittumudi, Pattani, Thailand dan Jejaring Pondok Pesantren Universiti Sultan Abdul Halim Muadzam Shah (UniSHAMS) Kedah, Malaysia. Senin, (26/02/2024). Rektor IAIN … Baca Selengkapnya

IAIN Cirebon Gelar Seminar Kolaboratif: Menjawab Tantangan Era Industri 4.0 dan Society 5.0

IAIN Cirebon – Jurusan Pendidikan Bahasa Arab (PBA) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan IAIN Syekh Nurjati Cirebon menggelar kegiatan seminar kolaboratif dengan tema “Inovasi dan Tantangan Perguruan Tinggi di Era Industri 4.0 dan Society 5.0.” Acara ini berlangsung di Auditorium FITK lantai 5 pada Senin, 26 Februari 2024. Nanin  Sumiarni, S.Pd.I., M.Ag., Ketua Jurusan  PBA … Baca Selengkapnya

Teken MOU: Pusat Pengembangan Bahasa IAIN Syekh Nurjati Cirebon Berkolaborasi dengan IMLA Indonesia untuk Pengembangan Pembelajaran Bahasa Arab

IAIN Cirebon (Jakarta) – Kepala Pusat Pengembangan Bahasa (PPB) IAIN Syekh Nurjati Cirebon Dra Hj Darrojatul Jannah, M.Ag, berperan aktif dalam  kegiatan Forum Group Discussion (FGD) dengan tema “Model Pengembangan Buku Ajar Bahasa Berbasis Teori Spasial”. Kegiatan ini, yang diadakan pada hari Senin, 26 Februari 2024, merupakan kolaborasi antara Pengurus Pusat Ittihad Mudarrisy Al-Lughah Al-Arabiyah … Baca Selengkapnya

Prodi PBA IAIN Syekh Nurjati Teken MoU dengan IMLA Indonesia

IAIN Cirebon (Jakarta) – Program Studi (Prodi) Pendidikan Bahasa Arab (PBA) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon terus meningkatkan mutu dan kualitas pendidikan. Untuk itu, Prodi PBA menjalin Memorandum of Understanding (MOU) dengan Ittihad Mudarrisy Al-Lughah Al-Arabiyah Indonesia (IMLA Indonesia) pada Senin 26/02/2024. Menurut Ketua Prodi PBA … Baca Selengkapnya

FEBI IAIN Syekh Nurjati Cirebon Menggelar Seminar Discoveri Industri Mice dan Event Organizer di Era Digital

Jurusan Pariwisata Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon menyelenggarakan Seminar Discovery Industri Mice dan Event Organizer di Era Digital  dengan menghadirkan narasumber Agung Diponegoro, M. IKom (Owner EO/Profesional MC) bertempat di aula SBSN FEBI lantai4. Kegiatan dihadiri oleh Dr. H. Didi Sukardi, M.H (Dekan FEBI) dan … Baca Selengkapnya

Workshop Kewirausahaan FEBI IAIN Syekh Nurjati Cirebon Kembangkan Minat dan Bakat Kewirausahaan Bagi Mahasiswa

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon menggelar Workshop Kewirausahaan Digital Mahasiswa dengan mengusung tema “Like Dapat, Cuan Mendekat! Strategi Membangun Bisnis dengan Membuat Konten Personal Branding” dengan menghadirkan narasumber yang berpengalaman yakni Agis, M. Ramdhani (Founder and CEO Holding Musim Indonesia Corporation). Kegiatan dilaksanakan di SBSN FEBI … Baca Selengkapnya