Uncategorized
Home » Pos » Uncategorized » Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa FITK Tahun 2016

Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa FITK Tahun 2016

Rabu-Jum’at tanggal 27-29 April 2016 Wakil Dekan III Bidang Kemahasiswaan Dr. Nuryana, M. Pd melangsungkan kegiatan Workshop Pengembangan Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan  IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2016 dengan mengangkat tema ” Menumbuhkembangkan Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa dalam Meningkatkan Mutu Lulusan”. Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan IAIN Syekh Nurjati Cirebon Dr. Ilman Nafi’a, M. Ag mengatakan tujuan diadakannya Workshop ini adalah untuk menumbuhkan Lifeskill dan Jiwa Entrepreneurship serta meningkatkan mutu kelulusan dan bekal di masa depan bagi mahasisawa IAIN khususnya Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan. Ir. Tonton Taufik, MBA (Dosen ITB Bandung), Frans S. Perkasa, ST., MBA (Pengusaha), Aher Saputra (Exportir), Aziz Fauzi Bastian (Pengusaha), Indar Hudi, SE., M. AK, Junaidi Qudsi, SE (Pengusaha) adalah  Narasumber yang hadir dalam acara Workshop kali ini.

Dr. Nuryana, M. Pd memberikan sambutan dalam acara Workshop Pengembangan Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa FITK Tahun 2016.

Dr. Nuryana, M. Pd memberikan sambutan dalam acara Workshop Pengembangan Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa FITK Tahun 2016.

Dr. H. Suklani, M. Pd mewakili Dekan FITK memberikan sambutan dalam acara

Dr. H. Suklani, M. Pd mewakili Dekan FITK memberikan sambutan dalam acara Workshop Pengembangan Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa FITK Tahun 2016.

Frans S. Perkasa, ST., MBA (Pakar SEO dan Konsultan SEO/ Pengusaha) salah satu Narasumber dalam acara Workshop

Frans S. Perkasa, ST., MBA (Pakar CEO dan Konsultan CEO/ Pengusaha) salah satu Narasumber dalam acara Workshop Pengembangan Lifeskill dan Entrepreneurship Mahasiswa FITK Tahun 2016.

 

Berita Populer

01

Pengumuman Pengajuan Usulan Keringanan Uang Kuliah Tunggal (UKT) Tahun Akademik 2025/2026

02

Pengumuman Pelaksanaan Herregistrasi Semester Genap Tahun Akademik 2025/2026

03

UPZ Syarifah Mudaim Buka Program Beasiswa & Subsidi UKT 2026 Semester Genap

04

UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Lantik 11 Dosen Baru, Rektor Tekankan Integritas dan Profesionalitas

05

Pengumuman Penerima Keringanan UKT

Download PPID UINSSC Mobile App

Kalender

January 2026
M T W T F S S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  

Archives

Pos Terbaru