Informasi Kegiatan
Home » Pos » Informasi » Pendidikan Kejururan Provost MENWA Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2019

Pendidikan Kejururan Provost MENWA Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2019

Dr. H. Ilman Nafi’a (Warek III) memimpin langsung kegiatan diksar dengan tema “Pendidikan Kejujuran Provost Resimen Mahasiswa (MENWA) Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2019” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

Foto bersama peserta Diksar pada kegiatan tema “Pendidikan Kejujuran Provost Resimen Mahasiswa (MENWA) Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2019” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

Resimen Mahasiswa (MENWA) Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon menggelar kegiatan dengan tema “Pendidikan Kejujuran Provost Resimen Mahasiswa (MENWA) Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2019” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Kegiatan tersebut bertujuan untuk membentuk figur provost yang tangguh dan berwibawa, melatih calon generasi resimen mahasiswa dapat mendalami Peraturan Undang Undang Dasar  (PUUD) yang telah berlaku, serta memperkuat mental dan fisik kegiatn lapangan serta dalam kelas seimbang. Sebagai Ketua Pelaksana Sisca Adesyatin (Komandan Latihan). Senin-Jum’at(25-29).

Kegiatan tersebut diikuti sekitar 38 peserta yang terdiri dari tamu undangan dan peserta diklat yang berasal dari beberapa perguruan tinggi. Tamu undangan yang hadir Dr. H. Ilman Nafi’a (Warek III), Dody Dahwana Putra, S. E, MAB (Kasubbag Kemahasiswaan dan Alumni), H. Juju Jumena, S.Ag., MH (Pembina MENWA), Danang, S.SH (Denpam III Siliwangi), Trisilayanto (Perwakilan Polres Cirebon Kota), Suaedi (Perwakilan Koramil 1402 Harjamukti), Sofifudin (Kodim 0620),  Nela (Komandan Kompi MENWA Unswagati), Dani (Komandan Kompi MENWA Majalengka) dan Alumni MENWA.

 

Dr. H. Ilman Nafi’a (Warek III) menyematkan tanda peserta diksar pada kegiatan dengan tema “Pendidikan Kejujuran Provost Resimen Mahasiswa (MENWA) Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2019” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Peserta Diksar dengan hikmad mengikuti jalannya kegiatan.

Tamu undangan yang hadir pada kegiatan diksar  dengan tema “Pendidikan Kejujuran Provost Resimen Mahasiswa (MENWA) Kompi IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2019” di lingkungan Kampus IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

 

LPPM UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Gelar Bimtek Penyusunan Dokumen Pemeringkatan THE dan WUR

Berita Populer

01

Pengumuman Pengajuan Usulan Keringanan Uang Kuliah Tunggal (UKT) Tahun Akademik 2025/2026

02

Pengumuman Pelaksanaan Herregistrasi Semester Genap Tahun Akademik 2025/2026

03

UPZ Syarifah Mudaim Buka Program Beasiswa & Subsidi UKT 2026 Semester Genap

04

UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Lantik 11 Dosen Baru, Rektor Tekankan Integritas dan Profesionalitas

05

Pengumuman Penerima Keringanan UKT

Download PPID UINSSC Mobile App

Kalender

January 2026
M T W T F S S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  

Archives

Pos Terbaru