Seminar Sejarah Cirebon Warnai Rangkaian Inti Dies Natalis ke-60 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon

UIN Siber Cirebon (Gunung Djati) — Universitas Islam Negeri (UIN) Siber Syekh Nurjati Cirebon memasuki rangkaian inti Dies Natalis ke-60 dengan penyelenggaraan Seminar Sejarah Cirebon bertema “Kontribusi Syekh Nurjati dalam Pembentukan Transmisi Keilmuan di Cirebon.” Kegiatan berlangsung khidmat di Masjid Puser Bumi, kompleks Makbaroh Syeikh Maulana Dzatul Kafi (Syekh Nurjati/Syekh Nu Drjati), sebagai penanda ikatan … Baca Selengkapnya

UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Awali Rangkaian Inti Dies Natalis ke-60 dengan Ziarah ke Makbaroh Syekh Nurjati

UIN Siber Cirebon (Gunung Djati) – Universitas Islam Negeri (UIN) Siber Syekh Nurjati Cirebon memasuki rangkaian inti peringatan Dies Natalis ke-60 dengan kegiatan penuh makna, yaitu ziarah ke Makbaroh Syekh Maulana Dzatul Kafi (Syekh Nurjati), ulama besar yang menjadi inspirasi lahirnya perguruan tinggi Islam di Cirebon. (19/08). Ziarah ini dipimpin langsung oleh Rektor UIN Siber … Baca Selengkapnya

Pustikom UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Gelar Workshop Pelaporan Data PDDIKTI: Tingkatkan Kualitas dan Akurasi Data Akademik

UIN Siber Cirebon — Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon (UIN SSC) melalui Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) menggelar Workshop Pelaporan Data Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDIKTI) pada Selasa (19/8/2025) di ruang rapat LPM lantai 3. Kegiatan ini diikuti oleh para tenaga kependidikan, termasuk pegawai baru (Prakom), dengan tujuan meningkatkan pemahaman teknis sekaligus kualitas pelaporan … Baca Selengkapnya

Laboratorium BKI UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Gelar Pelatihan Skill Upgrading for Labki Squad

UIN Siber Cirebon — Laboratorium Bimbingan dan Konseling Islam (BKI) Universitas Islam Negeri (UIN) Siber Syekh Nurjati Cirebon menyelenggarakan pelatihan bertajuk “Skill Upgrading for Labki Squad” pada 19–20 Agustus 2025 di ruang sidang serbaguna Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam (FDKI). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh anggota Labki Squad dengan tujuan memperkuat kemampuan profesional dan teknis … Baca Selengkapnya

“Moderasi Beragama hingga AI: UIN Siber Cirebon Latih 140 Tutor dalam ToT Smart Learning PBAK 2025”

UIN Siber Cirebon — Universitas Islam Negeri (UIN) Siber Syekh Nurjati Cirebon menggelar Training of Trainer (ToT) Smart Learning sebagai persiapan pelaksanaan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) 2025. Kegiatan berlangsung pada 19–20 Agustus 2025 di Gedung Siber lantai 8 dengan total peserta 140 tutor dosen yang dibagi dalam dua sesi. Hari pertama diikuti 70 … Baca Selengkapnya

Tutup Kegiatan, KKN 120 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Serahkan 170 Bibit Tanaman untuk Desa Seuseupan

UIN Siber Cirebon (Seuseupan) – Suasana haru sekaligus penuh makna terasa di Aula Balai Desa Seuseupan, Kecamatan Karangwareng, Kabupaten Cirebon. Kelompok KKN 120 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon resmi menutup rangkaian kegiatan KKN mereka dengan memberikan 170 bibit tanaman hias sebagai hadiah perpisahan untuk masyarakat desa.(19/08). 170 Bibit untuk Warisan Keindahan Desa Sebanyak 170 bibit … Baca Selengkapnya

Meriah dan Haru: KKN 131 UIN Siber Syekh Nurjati Gelar Tasyakuran Kemerdekaan ke-80 dan Perpisahan di Desa Mekarsari

UIN Siber Cirebon (Mekarsari) — Suasana penuh haru dan kebahagiaan menyelimuti Balai Desa Mekarsari, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, saat Kelompok KKN 131 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon menggelar acara Tasyakuran Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 yang dirangkai dengan Khotmil Qur’an dan perpisahan bersama warga desa, pada Senin malam (18/08), pukul 18.30 hingga 20.30 WIB. Acara ini … Baca Selengkapnya

KKN UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Kelompok 70 Gelar Seminar Literasi Parenting dan Resmikan Pojok Baca Desa

UIN Siber Cirebon (Jagapura) – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon (UIN SSC) kelompok 70 yang bertugas di Desa Jagapura Wetan, Kecamatan Gegesik, Kabupaten Cirebon, sukses menyelenggarakan Seminar Literasi Parenting bertema “Penguatan Kapasitas Literasi Anak melalui Peran Aktif Orang Tua sebagai Pendidik Pertama”. Kegiatan ini sekaligus dirangkaikan dengan peresmian … Baca Selengkapnya

Perkuat Budaya Baca Sejak Dini, Mahasiswa KKN 14 UIN Siber Syekh Nurjati Resmikan Taman Literasi Indoor di MI Islamiyah Kendal

UIN Siber Cirebon (Kendal, Astanajapura) – Dalam semangat memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 14 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon menghadirkan sebuah terobosan edukatif di tengah masyarakat. Bertempat di MI Islamiyah Kendal, mereka meresmikan Taman Literasi Indoor yang digagas sebagai ruang baca interaktif bagi siswa-siswi sekolah dasar. Peresmian ini … Baca Selengkapnya

Fitri Ayu Khoirunnisa: Dari Desa Sende Menuju Panggung Juara I Puteri Muslimah Nusantara Jawa Barat 2025

UIN Siber Cirebon (Bandung) – Langkah perempuan muda asal Desa Sende, Kecamatan Arjawinangun, Kabupaten Cirebon ini tak pernah surut dalam menapaki jalan prestasi. Fitri Ayu Khoirunnisa, lahir pada 19 Desember 2004, saat ini adalah mahasiswi aktif Jurusan Hukum Keluarga Islam, Fakultas Syariah, Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon (UIN SSC). Namanya kian harum setelah … Baca Selengkapnya