Seminar Sejarah Cirebon Warnai Rangkaian Inti Dies Natalis ke-60 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
UIN Siber Cirebon (Gunung Djati) — Universitas Islam Negeri (UIN) Siber Syekh Nurjati Cirebon memasuki rangkaian inti Dies Natalis ke-60 dengan penyelenggaraan Seminar Sejarah Cirebon bertema “Kontribusi Syekh Nurjati dalam Pembentukan Transmisi Keilmuan di Cirebon.” Kegiatan berlangsung khidmat di Masjid Puser Bumi, kompleks Makbaroh Syeikh Maulana Dzatul Kafi (Syekh Nurjati/Syekh Nu Drjati), sebagai penanda ikatan … Baca Selengkapnya