TIM AFI Fakultas Ushuluddin dan Adab UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Melaksanakan International Mobility di Universitas Sains Islam Malaysia
UIN Siber Cirebon(Malaysia) – UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon kembali menunjukkan komitmennya dalam mengembangkan wawasan internasional bagi mahasiswanya dengan mengadakan acara International Mobility bertema “Nusantara Philosophy and Local Wisdom”. Kegiatan ini merupakan program unggulan universitas yang dihadiri oleh sejumlah mahasiswa dan dosen dari berbagai fakultas. Dekan Fakultas Ushuluddin dan Adab UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon, … Baca Selengkapnya