KKN 17 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Berpartisipasi dalam Penanaman Bibit Kangkung dan Panen Terong Bersama KWT Binangkit 1 Desa Munjul

UIN Siber Cirebon (Munjul) — Suasana sore di Sekretariat Kelompok Wanita Tani (KWT) Binangkit 1 Desa Munjul tampak ramai dan penuh semangat. Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 17 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon turut ambil bagian dalam kegiatan rutin KWT, yakni penanaman bibit kangkung dan panen terong.(05/08). Kegiatan yang berlangsung pukul 14.00–17.00 WIB ini … Baca Selengkapnya

KKN 104 Astapada Dorong Ketahanan Pangan Lewat Edukasi Urban Farming untuk Ibu PKK

UIN Siber Cirebon (Astapada) — Mahasiswa Kelompok KKN 104 Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon menggelar kegiatan edukasi urban farming untuk meningkatkan ketahanan pangan rumah tangga melalui metode tanam polybag. Kegiatan ini berlangsung dari pukul 09.00 hingga 13.00 WIB di samping GOR Desa Astapada, Kecamatan Tengah Tani.(05/08). Acara yang berfokus pada pemberdayaan Ibu PKK … Baca Selengkapnya

KKN 96 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon di Bakung Kidul Gelar Ngaji Moderasi Beragama Part II: Perkuat Harmoni dan Toleransi di Tengah Masyarakat

UIN Siber Cirebon (Bakung Kidul) — Dalam upaya memperkuat pemahaman keagamaan yang inklusif dan damai, Kelompok KKN 96 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon kembali mengadakan kegiatan Ngaji Moderasi Beragama Part II bersama masyarakat. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa malam (5/8) pukul 19.00–20.00 WIB di Mushola Nurul Huda, Desa Bakung Kidul, Kecamatan Jamblang. Program ini mengangkat … Baca Selengkapnya

KKN 126 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Gelar Seminar “Rumah Aman”: Soroti KDRT, Pernikahan Dini, dan Pelecehan Seksual di Desa Cikulak

UIN Siber Cirebon (Cikulak) – Isu kekerasan dalam rumah tangga (KDRT), pernikahan dini, dan pelecehan seksual masih menjadi momok di tengah masyarakat, terutama di wilayah pedesaan. Menjawab kegelisahan ini, Kelompok KKN 126 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon (UIN SSC) menggelar Seminar “Rumah Aman” bertema “Upgrade Mindset, Say No to KDRT dan Pernikahan Dini”, pada Selasa, … Baca Selengkapnya

“Bibit Harapan Losari Lor”: KKN UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Gelar Workshop dan Bagikan Ratusan Bibit Tanaman untuk Warga

UIN Siber Cirebon (Losari Lor) – Semangat penghijauan dan ketahanan pangan bergema kuat di Desa Losari Lor, Kecamatan Losari, Kabupaten Cirebon. Mahasiswa KKN Kelompok 04 Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon (UINSSC) menggelar kegiatan Workshop dan Pembagian Bibit Tanaman bertema “Bibit Harapan Losari Lor”, Selasa (5/8), di Pendopo Balai Desa setempat. Acara ini merupakan … Baca Selengkapnya

UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Teken MoU dengan Universitas Mindanao Digos College, Dorong Kolaborasi Internasional di Bidang Akademik dan Riset

UIN Siber Cirebon – Universitas Islam Negeri Siber Syekh Nurjati Cirebon, yang juga dikenal dengan Cyber Islamic University (CIU), terus mengukuhkan eksistensinya di panggung global. Kali ini, UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon resmi menjalin kemitraan strategis dengan Universitas Mindanao Digos College (UMDC), Filipina, melalui penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) yang berlangsung secara daring pada Selasa … Baca Selengkapnya

KKN 13 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Gelar Inovasi Lingkungan: Ubah Sampah Plastik Jadi Paving Block di Kanci Kulon

UIN Siber Cirebon (Kanci Kulon) – Mahasiswa KKN 13 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon kembali menunjukkan kontribusi nyata bagi masyarakat dengan menggelar sosialisasi pengelolaan sampah dan praktek pembuatan paving block dari sampah plastik di Balai Desa Kanci Kulon, Kecamatan Astanajapura, Kabupaten Cirebon.(05/08). Kegiatan yang merupakan salah satu program kerja utama KKN 13 ini mengusung semangat … Baca Selengkapnya

Menuju Fikih Haji-Umrah yang Kontekstual, Kritis, dan Transformatif

UIN Siber Cirebon — Pada hari Senin, 4 Agustus 2025, telah dilangsungkan kegiatan bedah buku bertajuk “Rekontekstualisasi Fikih Haji dan Umrah Dari Tradisi Menuju Transformasi Fikih Modern” karya Prof. Dr. Achmad Kholiq, M.A. Acara ini merupakan bagian dari Diskusi Reguler Kritis Akademik (Di_REKAM) sesi kedua, yang diselenggarakan secara luring di lantai 2 Gedung Pascasarjana UIN … Baca Selengkapnya

FEBI UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Teken MoU dan MoA dengan LPK Karya Mulia Cirebon: Dorong Kompetensi ASN di Era Digital

UIN Siber Cirebon — Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon mengambil langkah strategis dalam mendukung peningkatan kualitas Aparatur Sipil Negara (ASN) melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dan Perjanjian Kerja Sama (MoA) dengan Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Karya Mulia Cirebon.(05/08). Kegiatan yang berlangsung di ruang kerja Dekan FEBI ini menjadi momentum … Baca Selengkapnya

KKN 125 UIN Siber Syekh Nurjati Perkuat Literasi Al-Qur’an Masyarakat Lewat Kolaborasi Mushola dan Madrasah di Cikulak Kidul

UIN Siber Cirebon (Cikulak Kidul) — Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok 125 UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon menggagas program “Penguatan Literasi Al-Qur’an Masyarakat” di Desa Cikulak Kidul, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon. Program ini dilaksanakan melalui kolaborasi dengan tiga mushola dan dua madrasah setempat, dengan jadwal intensif setiap pekan untuk mengajarkan baca Al-Qur’an, tajwid, hafalan … Baca Selengkapnya