Peresmian KOLECER di Desa Sidamulya: Wujud Nyata Gerakan Literasi Masyarakat dari Taman Munirah
UIN Siber Cirebon (Sidamulya) – Upaya menumbuhkan budaya baca masyarakat pedesaan kembali mendapat angin segar dengan diresmikannya Kotak Literasi Cerdas (KOLECER) di Taman Munirah, Desa Sidamulya, Kecamatan Astanajapura, Kabupaten Cirebon. Program ini digagas oleh mahasiswa KKN UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon sebagai bentuk nyata gerakan literasi masyarakat berbasis komunitas.(29/07). KOLECER yang diluncurkan hari ini berisi … Baca Selengkapnya