Transformasi Menuju Akreditasi Unggul: UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Gelar FGD Penyusunan Dokumen Pendukung
UIN Siber Cirebon (Subang) – Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Menggelar kegiatan Focus Group Discussion (FGD) untuk pembuatan dan penyusunan dokumen pendukung akreditasi perguruan tinggi. Kegiatan ini diselenggarakan di Hotel & Bungalows Sari Ater Hot Spring Ciater, Kabupaten Subang, dari tanggal 3 hingga 5 Juli 2024. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh … Baca Selengkapnya